Cara
Mem-Blokir Situs Menggunakan Mikrotik Layer 7 Protocol
Sebelum kita
memblok situs pastikan kita sudah membuat Mikrotik Router OS terlebih dahulu. Jika
sudah ikuti langkah-langkahnya sebagai berikut.
1. Pastikan
kita sudah membuka mikrotik seperti langkah-langkah yang sudah saya bahas
disebelumnya.
2. Buka
Notepad untuk menulis kode regexpnya
3. Jiika
sudah semua pilih IP kemudian pilih firewall dan klik pada layer 7 protocol selanjutnya pilih Add.
4. Maka
akan muncul sebuah kotak dan pada nama isilah facebook dan pada regexp tulislah
^.+(facebook.com).*$ jangan lupa untuk apply dan ok. Kemudian buatlah
kembali untuk Youtube dan pada regexp ^.+(youtube.com).*$
Ini
untuk facebook, maka lakukan ulang untuk youtube hingga seperti ini
5. Selanjutnya
pilih IP kemudian Firewall
dan pilih Filter Rules lalu Add.
6. Kemudian
pilih General dan pada isilah pada Chain : Forward .Protocol : 6 (tcp).
Dst.Port : 80.443 jangan lupa apply dan ok.
7. Lalu
pilih Advanced dan pada layer 7 protocol : facebook.
8. Kemudian pilih Action dan pilih drop lalu klik kotak commet
disamping dan isilah facebook blokir
dan ok.(2X)
9. Selanjutnya
pada filter rules klik pada facebook
blokir yang sudah kita buat tadi.
10. Lakukan
kembali seperti diatas untuk youtube dengan
regexp ^.+(youtube.com).*$ dan kembali membuat pilih
Filter Rules lalu Add hingga seperti ini
11. Buka
Google dan ketik pada URL : Facebook dan Youtube
lalu lihat hasilnya.
12. Jika
sudah seperti gambar diatas itu artinya kita sudah berhasil dan selasai...
Sekian dan terima kasih J
0 comments:
Posting Komentar